Rapat Kerja Nasional Partai Golkar Tahun 2025 di Kantor DPP Partai Golkar, Jakarta, Sabtu (8/2/2025). Rapat kerja nasional tersebut mengusung tema pemantapan konsolidasi organisasi untuk menyukseskan agenda politik Partai Golkar.
“Terima Kasih atas segala senyum tulus ikhlas, ceria, dan bahagia selama proses Pilkada. Dinamika politik adalah perjalanan kehidupan, dan apa pun hasilnya, kita adalah keluarga dalam bingkai, Banten Tercinta”